Tempat Wisata Pantai di Lampung
07.32 |
|
Pulau Pahawang Lampung beberapa tahin kebelakang menjadi tempat wisata favorit warga Jakarta. Keindahan pantainya plus jarak tempuhnya yang tidak terlalu lama menjadikan Pulau Pahawang menjadi destinasi wisata favorit.
Menyelami keindahan Pantai Pahawang, Bandar Lampung bisa membuat stress hilang. Kamu bisa menikmati keindahan alam bawah laut Pulau Pahawang dengan meminjam alat snorkeling dengan biaya Rp 50.000 sampai Rp 100.000
Pantai Piabung yang berlokasi di selatan Lampung ini masih belum banyak diketahui wisatawan. Kamu yang hobi memancing bisa merasakan keseruan memancing di laut lepas. Pantai ini juga cocok dijadikan tempat liburan bersama keluarga. Pemandangan laut dan gunung yang indah ini bisa menjadi liburan keluarga menjadi lebih menyenangkan. Tempat wisata di Lampung ini juga sudha memiliki fasilitas yang lumayan lengkap
0 komentar:
Posting Komentar